Bupati Enrekang Puji Terbitnya ‘Perspektif’ dan ‘Melukis Masa Depan’

ENREKANG — Bupati Enrekang Muslimin Bando mengapresiasi terbitnya dua buku, oleh salah seorang ASN, M Haris Syah. MB ingin karya serupa bisa terus lahir dan mendongkrak indeks literasi di Bumi Massenrempulu. Hal ini disampaikan MB saat menerima dua buku tersebut dari penulisnya, di Kawasan Industri Maiwa, Kamis 21 Januari 2021. “Atas nama Pemda menyampaikan apresiasi […]

Baca selanjutnya

Bupati Enrekang Dukung AMAN Massenrempulu Perjuangkan Hak Masyarakat Adat

ENREKANG — Bupati Enrekang Muslimin Bando terus berkomitmen memperjuangkan hak-hak masyarakat adat. Termasuk hutan adat yang menjadi tulang punggung perekonomian mereka. Hal ini disampaikan Bupati, disela kunjungan tim dari Alinasi Masyarakat Adat Nusantara (AMAN), di Kawasan Industri Maiwa, Kamis 21 Januari 2021. “Kita sudah punya Perda masyarakat adat sejak 2016 , dan hingga kini kita […]

Baca selanjutnya

Bupati Enrekang Minta Kepsek Baru Berani Bikin Inovasi di Sekolah

ENREKANG — Bupati Enrekang Muslimin Bando memberi arahan pada Pelatihan Calon Kepala Sekolah SD dan SMP. Acara itu berlangsung di Villa Bambapuang, 19-21 Januari 2021. Pelatihan ini diikuti 40 orang calon kepala sekolah se-kabupaten Enrekang. Mereka dinyatakan lulus tahapan seleksi yang digelar beberapa waktu lalu. MB mengatakan, calon kepala sekolah punya tanggung jawab besar. Apalagi […]

Baca selanjutnya

Sehari, Bupati Enrekang Tinjau Tujuh Lokasi Rencana Sport Centre

ENREKANG — Bupati Enrekang Muslimin Bando kembali turun langsung ke lapangan, Rabu 20 Januari 2021. Dalam sehari, MB meninjau tujuh lokasi yang direncanakan akan dibangun pusat sarana olahraga. Berturut-turut, Bupati mengunjungi lapangan Kecamatan Alla, Curio, Malua, Buntu Batu, Baraka, Bungin dan Masalle. Sehari sebelumnya, MB juga meninjau lapangan Maiwa. “Kita ingin memastikan beberapa hal. Seperti […]

Baca selanjutnya

Lapangan Maiwa Bakal Dipugar Jadi Sport Centre Berfungsi Ganda

ENREKANG — Bupati Enrekang Muslimin Bando dan Kadis Pemuda Olahraga dan Pariwisata (Dispopar) Dadang Sumarna mengunjungi Lapangan Maiwa, Selasa 19 Januari 2021. MB mengatakan Pemkab Enrekang bakal membangun 11 pusat olahraga atau sport center. Salahsatunya berlokasi di Lapangan Maiwa tersebut. “Nanti akan dibangun lapangan voli, takraw, dan sepakbola mini,” kata Bupati. MB menyebut, sport center […]

Baca selanjutnya

Bupati Enrekang dan Kadispopar Tinjau Lokasi Rest Area Maiwa

ENREKANG — Pemkab Enrekang lewat Dinas Pemuda, Olahraga dan Pariwisata (Dispopar) akan segera merehabilitasi rest area Maiwa. Sebagai persiapan, Bupati Enrekang Muslimin Bando bersama Kadispopar Dadang Sumarna mengunjungi lokasi tersebut, Selasa 19 Januari 2021. “Kita men-survei lokasi rest area untuk melihat apa saja yang perlu diperbaiki. Mengingat lokasi ini sudah 10 tahun tidak berfungsi,” kata […]

Baca selanjutnya

Bupati Harapkan PPDI Bantu Akselerasi Pelayanan di Desa, Pastikan Program Kita Sampai dan Bermanfaat Bagi Masyarakat Desa

ENREKANG — Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa (PMD) Enrekang Zubaidah Bando meminta Persatuan Perangkat Desa Indonesia (PPDI) membantu mengakselerasi pelayanan di desa-desa. Hal ini disampaikan Zubaidah, disela pengukuhan pengurus PPDI Enrekang masa bakti 2020-2025. Acara itu berlangsung di Pendopo Rujab Bupati Enrekang, Senin 18 Januari 2021. Dihadiri langsung oleh Bupati Enrekang Drs. H. Muslimin Bando, […]

Baca selanjutnya

Vicon Bersama Presiden, Bupati Enrekang Saksikan Penandatanganan Kerjasama Rp1,5 Triliun PMA/PMDN

ENREKANG — Bupati Enrekang Drs. H. Muslimin Bando, M.Pd. mengikuti video conference, bersama Presiden RI Joko Widodo, dari ruang rapat Bupati, Senin 18 Januari 2021. Mereka menyaksikan penandatanganan komitmen kerja sama senilai Rp 1,5 triliun antara Penanaman Modal Asing (PMA) dan Penanaman Modal Dalam Negeri (PMDN) dengan Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM). Dalam sambutannya Jokowi […]

Baca selanjutnya

MB Kirim Bantuan dan Relawan ke Sulbar, Ajak Masyarakat Enrekang Berpartisipasi

ENREKANG — Palang Merah Indonesia (PMI) Enrekang turut bergerak dalam membantu korban gempa Sulbar. Ketua PMI Enrekang Muslimin Bando menginstruksikan penggalangan bantuan dan mengirim relawan. “Kami sudah meminta relawan untuk menghimpun bantuan dan memberangkatkan relawan ke Sulbar,” kata MB, Sabtu 16 Januari 2021. PMI mengajak masyarakat turut berpartisipasi dalam meringankan beban korban gempa. PMI membuka […]

Baca selanjutnya

Komunitas Vtube Dukung MB Kembangkan Wisata di Enrekang 

ENREKANG – Komunitas Vtube Maspul Enrekang menggelar Kegiatan Silaturahmi Antara sesama Member Vtube. Acara berlangsung sederhana di Anjungan Sungai Mata Allo Enrekang pada kamis Sore, (12/01/2020).  Menariknya, Bupati Enrekang Drs. H. Muslimin Bando, M.Pd sempat bergabung bersama komunitas Vtube. MB kebetulan sedang meninjau progres kawasan wisata tersebut. MB menyampaikan terimakasih dan apresiasinya atas antusiasme masyarakat […]

Baca selanjutnya

Bupati Enrekang Bangga Kerjasama Unimen dan Van Hall Lerenstein Belanda Terwujud

ENREKANG — Bupati Enrekang menandatangani MoU dan launching pusat studi kerjasama Digital Farmer Field School (DFFS) antara Pemerintah Belanda dengan Pemerintah Kabupaten Enrekang di Aula Kampus I UNIMEN, Enrekang, Rabu (13/1/2021). Kerjasama Digital Farmer Field School (DFFS) atau Sekolah Lapangan Digital ini tak lepas dari empat pihak yang terlibat di dalamnya antara lain, Pemerintah Belanda, […]

Baca selanjutnya

MB Minta CPNS Penyuluh Jadi Semangat Baru Pertanian Enrekang

ENREKANG — Kabupaten Enrekang baru saja menuntaskan tahapan penerimaan CPNS formasi 2020. Diantara 166 CPNS baru, terdapat 8 orang penyuluh pertanian. Bupati Enrekang Drs.H. Muslimin Bando, M.Pd berharap para penyuluh ini menjadi semangat baru dunia pertanian di Bumi Massenrempulu. Hal ini disampaikan MB, saat ditemui usai memberi pembekalan pada para penyuluh baru ini, di Kawasan […]

Baca selanjutnya

Pembangunan Jembatan Sudda Enrekang Didukung Tokoh Masyarakat

ENREKANG — Rencana Pemkab Enrekang membangun jembatan penghubung Kota Enrekang ke lingkungan Sudda, menuai dukungan. Jembatan ini sudah lama diminta masyarakat. Tokoh pemuda, Aras Andi Wawo menyebut jembatan itu sudah dinantikan masyarakat. Baik dari Sudda yang kesulitan mengakses kota maupun sebaliknya. “Jembatan ini berkah bagi masyarakat. Sudda ini dekat dari kota tapi sulit diakses karena […]

Baca selanjutnya

Bupati Enrekang Lantik Pejabat Fungsional, Minta Luruskan Niat dalam Mengabdi

ENREKANG — Bupati Enrekang Drs H. Muslimin Bando, M.Pd. menghadiri Pengambilan Sumpah/Janji Jabatan atas Pelantikan Pegawai Negeri Sipil dalam Jabatan Fungsional. Acara itu berlangsung di Kantor Bupati Enrekang, Rabu 6 Januari 2021. Acara itu dihadiri Sekda DR H Baba, SE., MM, Kepala BKDD drh Junwar, M.Si, Kepala Inspektorat Drs.Haedar, MM, Kadis Perhubungan Muh Alwi, dan […]

Baca selanjutnya

Kaderisasi Pramuka Enrekang Sukses, Kwarda Sulsel Puji Muslimin Bando

ENREKANG — Gerakan Pramuka di Kabupaten Enrekang dinilai cukup berkembang. Khususnya pada bidang kaderisasi yang tak berhenti melahirkan anggota Pramuka terbaik. Hal ini disampaikan oleh Sekretaris Daerah Kwarda Pramuka Sulsel DR Rahmansyah, SE saat menghadiri Pelantikan Majelis Pembimbing dan Pengurus Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Enrekang. Acara berlangsung di Kawasan Industri Maiwa, Selasa 5 Januari 2021. […]

Baca selanjutnya