Enrekang Peringkat 3 Kinerja Terbaik Pengelolaan Dana Desa

ENREKANG — Kabupaten Enrekang berhasil meraih penghargaan peringkat ketiga Kinerja Terbaik Pengelolaan Dana Desa 2020. Penghargaan ini dari Kementerian Keuangan RI. Hal ini disampaikan oleh Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa, Hj Zubaedah Bando, Senin 3 Maret 2021. “Alhamdulillah. Kita baru mendapatkan kabar baik ini. Enrekang peringkat ketiga dalam kategori kabupaten besar,” jelas Zubaedah saat […]

Baca selanjutnya

Tahun ini 29 Desa di Kabupaten Enrekang Bakal Gelar Pilkades Serentak

ENREKANG- Kabupaten Enrekang melalui Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (DPMD) Enrekang bakal kembali menggelar Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) di Kabupaten Enrekang tahun 2021 ini. Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa (DPMD) Enrekang, Zubedah Bando mengatakan, prosesi Pilkades akan memasuki tahapan pembentukan panitia di tingkat desa pada bulan September mendatang. “Tahun ini ada 29 desa di 10 […]

Baca selanjutnya

Vidcon Penanganan Covid-19 dengan Kadis DPMD Sulsel, DPMD Enrekang Siap Laksanakan SE Kemendes PDTT

ENREKANG — Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa (DPMD) Kabupaten Enrekang menggikuti rapat koordinasi penanganan covid-19 bersama para Kadis PMD se-Sulsel, Rabu 1 April. Rapat dipimpin langsung oleh Kadis DPMD Sulsel Ashari F Radjamilo. Dari Enrekang, hadir Kadis DPMD Zubaedah Bando beserta jajaran, serta unsur tenaga ahli dan pendamping PMD. “Kami melaporkan progres pembentukan Relawan Desa Tanggap […]

Baca selanjutnya