Pemkab Enrekang Peringati Hari Kesaktian Pancasila Secara Virtual

ENREKANG — Pemerintah Kabupaten Enrekang bersama jajaran forkopimda turut memperingati Hari Kesaktian Pancasila, Kamis besok, 1 Oktober 2020. Namun karena Enrekang masih zona oranye, maka acara rutin itu digelar virtual. Hal tersebut disampaikan Sekda Enrekang DR. H. Baba SE, MM. lewat suratnya kepada unsur forkopimda, pimpinan instansi, OPD dan para camat, 29 September 2020. Hari […]

Baca selanjutnya

Respon Positif Panitia SKB CPNS Formasi 2019 Kab.Enrekang, Peserta Dengan Suhu diatas 37 Derajat Ucapkan Terima Kasih

ENREKANG — Pelaksanaan Tes Seleksi Kompetensi Bidang (SKB) bagi Calon Pegawai Negeri Sipil  (CPNS) Formasi tahun 2019 dilakukan tahun ini di tengah Pandemi Covid-19 sangat ketat. Untuk itu  Penyelenggara melaksanakan dengan memberlakukan protokoler kesehatan yang sangat ketat. Dalam kegiatan ini Panitia seleksi Kabupaten telah menyiapkan ruang khusus bagi peserta yang suhu tubuhnya  di atas 37 […]

Baca selanjutnya

Ketua DPD-RI, AA. Lanyalla Mahmud Mattalitti menyambangi Kecamatan Maiwa, Kabupaten Enrekang

MaiwaKetua DPD-RI, AA. Lanyalla Mahmud Mattalitti menyambangi Kecamatan Maiwa, Kabupaten Enrekang, Jumat (25/9/2020). Kedatangannya disambut langsung oleh Bupati dan Wakil Bupati Enrekang, Muslimin Bando-Asman beserta Forkopimda dan Pimpinan OPD. Kedatangan AA. Lanyalla untuk beramah tamah dengan Pemda serta masyarakat Kabupaten Enrekang di Rujab Bupati Kecamatan Maiwa, Kabupaten Enrekang. Pada kesempatan itu, Ketua DPD RI menyempatkan […]

Baca selanjutnya

Enrekang Siap Gelar Tes SKB

ENREKANG – Tes Seleksi Kompetensi Bidang (SKB) CPNS formasi 2019 siap digelar di Enrekang. Pelaksanaan tes akan dipusatkan di Ruang Pola Kantor Bupati Enrekang, Sabtu-Minggu 26-27 September 2020. Kepala BKDD Enrekang drh. Junwar mengungkapkan, persiapan yang dilakukan sudah 100 persen. Mulai dari petugas atau panitia, ketersediaan komputer, jaringan internet yang stabil, hingga memastikan penerapan disiplin […]

Baca selanjutnya

Pemkab Enrekang Gelar Bimtek, Pastikan Kearsipan Tertib dan Akuntabel

Wabup Asman : Seluruh Sekretaris Wajib Pahami Kearsipan yang Tertib dan Akuntabel Dinas Perpustakaan dan Arsip Enrekang Gelar Bimtek Kearsipan ENREKANG — Pemkab Enrekang melalui Dinas Perpustakaan dan Arsip bekerjasama dengan Dinas Perpustakaan dan Arsip Provinsi Sulsel menggelar Bimbingan Teknis Kearsipan, Kamis 24 September 2020. Acara itu dilaksanakan di Maballo Cafe Kelurahan Puserren Kecamatan Enrekang. […]

Baca selanjutnya

Ketua DPD RI Dijadwalkan Kunjungi Enrekang

ENREKANG — Ketua DPD RI La Nyalla Mattalitti dijadwalkan mengunjungi Kabupaten Enrekang. Politisi berdarah Bugis ini akan berada di Enrekang dalam rangka kunjungan kerja pada hari Jumat dan Sabtu, 25-26 September 2020. Berdasarkan informasi yang dihimpun, peraih 2,2 juta suara pemilih DPD RI ini akan mengunjungi lahan pertanian dan perkebunan di Kawasan Industri Maiwa (KIWA), […]

Baca selanjutnya

Hari Tani Nasional Dengan Panen Padi Di Desa Karrang

Enrekang. Pemerintah dan masyarakat Kabupaten Enrekang melaksanakan peringan Hari Tani Nasional Tahun 2020, dengan melakukan panen padi di Desa Karrang Kecamatan Cendana kamis (24/09/2020). Adapun Luas tanam padi sampai Agustus 2020 seluas 8.640 ha, dengan luas panen padi sampai Agustus sebesar 6.399 ha. Bupati Enrekang. H. Muslimin Bando mengatakan, kondisi bangsa yang tengah dilanda pendemi […]

Baca selanjutnya

Tes SKB CPNS Formasi Tahun 2019 Kabupaten Enrekang di Pusatkan di Ruang Pola Kantor Bupati Enrekang

Enrekang,- Pemerintah Kabupaten Enrekang dalam hal ini BKDD Kabupaten Enrekang, mengumumkan bahwa pelaksanaan seleksi SKB CPNS TA.2019, akan dipusatkan di Ruang Pola Kantor Bupati Enrekang dari tanggal 26 September sampai dengan 27 September 2020. Untuk seleksi SKB CPNS dilaksanakan secara mandiri antara lain : a. BKN Manado 1 orang b. UPT BKN Gorontalo 2 orang […]

Baca selanjutnya

Evaluasi 10 Program Pokok PKK, Tim SMEP TP PKK Provinsi Sulsel Kunjungi Enrekang

ENREKANG, — Tim SMEP TP PKK Provinsi Sulawesi Selatan mengunjungi Kabupaten Enrekang dalam rangka memonitoring dan mengevaluasi pelaksanaan 10 Program pokok PKK yang telah dilaksanakan TP PKK Kabupaten Enrekang terutama selama masa pandemi Covid-19. Adapun Rombongan Tim SMEP TP PKK Provinsi Sulawesi Selatan yang terdiri dari Hj.A.Sukmawati Asri ketua Pokja II,  Ir.Andi Sarafah, M.Si anggota […]

Baca selanjutnya

Dukung WCD 2020, Kades Bungin Enrekang Gerakkan Warga Berpartisipasi

ENREKANG — Kepala Desa Bungin Kecamatan Bungin, Dulyamin ikut mendukung gerakan bersih sampah dunia 2020. Dukungan ril itu ditunjukkan dalam bentuk kerjabakti yang dilaksanakan Jumat, 18 September 2020. Dirinya menggerakkan warganya untuk turun membersihkan lingkungan diwilayahnya. Kades Bungin mengatakan bahwa kegiatan tersebut akan dilakukan setiap hari Jumat pagi. Hari Jumat itu dikhususkan kepada penggerak PKK […]

Baca selanjutnya

World Clean-up Day 2020 di Enrekang Berlangsung Sukses

ENREKANG — Aksi Serentak Bersih sampah sedunia atau World Clean-up Day 2020 di Kabupaten Enrekang berlangsung sukses. Kegiatan itu dibuka secara resmi di Lapangan Upacara Kantor Bupati Enrekang, Jumat 18 September 2020. Kegiatan dihadiri oleh Unsur Forkopimda, Pimpinan BUMD, Kepala OPD Lingkup Pemkab Enrekang. Selain itu, jga didukung oleh Komunitas Pecinta Alam dan Lingkungan bekerja […]

Baca selanjutnya

Tekan Penyebaran Covid-19, Pemkab Enrekang Mulai Sosialisasikan Perbup No.42 Tahun 2020

ENREKANG — Pemerintah Kabupaten Enrekang mulai mengintensifkan sosialisasi Perbup No.42 tahun 2020. Perbup ini mengatur pedoman penerapan disiplin dan penegakan hukum protokol kesehatan. Seperti yang nampak pada kegiatan yang digelar di Kelurahan Kambiolangi Kecamatan Alla, Kamis 17 September 2020. Digelar Sosialisasi Perbup no.24 Tahun 2020 kepada masyarakat. Sekretaris Dinas Kominfo dan Statistik Enrekang Aswan Anjas […]

Baca selanjutnya

Pulu Mandoti Resmi Dapatkan Sertifikat Indikasi Geografis dari Kemenkumham

ENREKANG — Beras khas asal Kabupaten Enrekang, Pulu Mandoti, resmi mendapatkan sertifikat indikasi geografis dari Kementerian Hukum dan HAM RI. Hal itu terungkap pada acara Penandatanganan Kerjasama Bidang Kekayaan Intelektual antara Kemenkumham Wilayah Sulsel dengan Pemda Palopo dan Sinjai, serta Penyerahan Sertifikat Kekayaan Intelektuan di Bidang Indikasi Geografis kepada Bupati Enrekang dan Bupati Luwu Timur. […]

Baca selanjutnya

Kegiatan PKU di Enrekang Tingkatkan Pendapatan Petani

ENREKANG — Kegiatan Pengembangan Korporasi Usaha tani (PKU) yang digagas Kementerian Pertanian (Kementan) tahun lalu, mulai dirasakan manfaatnya oleh petani di Enrekang. Bumi Massenrempulu ini adalah 1 dari 13 kabupaten yang melakasanakan kegiatan PKU sejak 2019 lalu. Kadis Ketahanan Pangan Enrekang Syafaruddin, menjelaskan kegiatan PKU di Enrekang dipusatkan di Desa Parinding, Kecamatan Baraka. Terdapat 5 […]

Baca selanjutnya

Bupati Enrekang Dukung Program Transmigrasi Desa Matajang Maiwa Enrekang

Enrekang,- Bupati Enrekang H. Muslimin Bando, mengharapkan program transmigrasi di Desa Matajang Kecamatan Maiwa akan mengubah nasib masyarakat menjadi lebih baik, karena itu semua stekholder harus berperan sesuai tugas dan fungsi dalam mewujudkan program trans bukan menjadikan petani tradisional, tapi mewujudkan masyarakat agropolitan, dengan konsep merubah pola pikir masyarakat untuk berbuat lebih maju. Hal tersebut […]

Baca selanjutnya